Kraksaan :-Lembaga Dakwah Nahdlatul Ulama (LDNU) PCNU Kraksaan menggelar Munajat Doa bersama pada malam pergantian tahun 2025 ke 2026 pada Rabu, 31/12/2025.
Acara yang bertempat di Gelora Merdeka Kraksaan akan dihadiri para pengurus NU dan masyarakat Nahdliyin.
Sebelum berdoa’, acara akan diawali dengan bershalawat yang akan dipimpin oleh Majelis Syubbanul Muslimin dari Pondok Pesantren Nurul Qodim Kalikajar Paiton Probolinggo.
Scroll Untuk Lanjut Membaca



